JUKNIS BOS SD, SMP, SMA DAN SMK TAHUN 2016
Berjumpa kembali dengan berkassekolah.com, Semoga pengunjung setia blog sederhana ini selalu diberikan kesehatan dan limpahan rijki yang mencukupi. Pada kesempatan yang lalu, Admin pernah membagikan 4 Aplikasi Pembuatan SPJ BOS menggunakan Prorgram Aplikasi Excel. Yang pastinya akan sangat mudah, cepat dan efesien dalam membukukan setiap penggunaan Anggaran Operasional Sekolah.Bantuan Operasional Sekolah (BOS)
Bantuan Operasional Sekolah (BOS) merupakan salah satu pembiayaan yang diberikan pemerintah kepada sekolah semua jenjang untuk membiayai setiap kegiatan yang dilaksanakan sesuai dengan Rencana Kerja Sekolah (RKAS) untuk kemudian melaporkannya dalam bentuk Laporan Pertanggung Jawaban (LPG) pada setiap triwulan.
Sekolah bertangung jawab sepenuhnya dalam mengelola Dana BOS tersebut. Tentu saja yang bertangung jawab disini adalah kepala sekolah sebagai pimpinan tertinggi pada luang lingkup sekolah. Dalam mengeluarkan Dana BOS juga harus sesuai dengan peruntukannya, Karena memang biaya ini untuk Operasional Sekolah.
File yang dibagikan kali bersumber dari bos.kemdikbud.go.id merupakan website resmi pemerintah yang khusus menangani Dana Bantuan Operasinal Sekolah. Langsung saja bagi yang membutuhkan filenya silahkan download link dibawah ini :
Akhirnya selesai juga, meskipun hanya singkat tetapi mudah-mudahan file yang dibagikan kali ini tentang Juknis BOS SD, SMP, SMA dan SMK pada kesempatan kali ini berguna serta bermanfaat baik untuk sekarang maupun masa yang akan datang.Jangan lupa untuk di shared supaya makin banyak orang yang mengetahuinya. Terima Kasih
No comments:
Post a Comment